Ready to Wear

SABANA Series / Ethnic / Wastra / Ready To Wear Deluxe

Rp 2.150.000

Deskripsi Produk :

Ukuran: All Size | Panjang Dress 135 cm : Lebar Dada 38 cm | Celana Panjang 90 cm | Panjang Cape 125 cm. | Panjang Long Outer 130 cm
Jenis Bahan: Linen
Jenis Pewarnaan: Pewarna Alam


Vier Cloting Jawa Timur

Profil UMKM

Perjalanan brand ini bermula pada 2017, terinspirasi dari permintaan teman-teman pemilik yang menyukai gaya busana unik dan bernilai seni. Dari sinilah ELLY VIRGO lahir, menghadirkan koleksi ready to wear deluxe yang memadukan keindahan wastra Nusantara dengan sentuhan global. Kami bekerja sama dengan pengrajin UMKM lokal, sebagai wujud saling mendukung komunitas. Setiap kain dimanfaatkan secara maksimal, sisa potongan pun diolah lewat upcycling. Kami juga memberdayakan tenaga kerja perempuan di lingkungan sekitar. Setiap koleksi tak sekadar busana, melainkan cerminan tradisi, kreativitas, dan keberlanjutan.